67 Penumpang KM Seluan Natuna Alami Kecelakaan Laut

Diterbitkan oleh pada Ahad, 7 Februari 2016 10:13 WIB dengan kategori Natuna dan sudah 3.386 kali ditampilkan

NATUNA - Sabtu kemarin (5/2) pukul 10.30 Danposal Sedanau Pelda Giatno mendapat laporan dari masyarakat bahwa perahu penumpang KM seluan bahari 5GT pemilik E Ramli dar pulau seluan tujuan Sedanau mengalami laka luat terbalik d antara pulau sedua dengan pulau selimus, kemudian pada pukul 10.00 speed nato dg personil posal, sintel,polsek sedanau, dishub melakukan sar menuju lokasi. Beginilah kronologis

1. Pada pukul 05.30 perahu penumpang dg muatan 67 orang berangkat dr pulau seloan tujuan sedanau.

 

2. pada pukul 08.30 KM siloan mengalami laka laut diantara pulau selimus dg pulau sedua dg kedalaman 25m karena terhempas ombak dar siamping sehingga kapal terbalik dan tenggelam

 

2. Pada pukul 08.40, pak halizar nelayan sedanau yg sedang mencari ikan d pulau sedua melihat bok es yg biasa d pakai nelayan untuk menampung ikan tangkapan hanyut lalu dia melihat ada jg yg bereng dg bok es,pak halijar langsung menghidupkan perahu  mencari korban kapal tenggelam dan melakukan evakuasi sebanyak 3 kali untuk d bawa d pelau sedua, adapun korban yg berhasil d selamatkan 60 orang dari jumlah penumpang 65( anak2 4 orang,dewasa 61 orang)  korban yg meninggal 2 orang a.n ibu zaenab dan ibu lia dan sdh d evakuasi kembali k pulau seloan oleh pihak kel sementara yg hilang 5 orang dalam pencarian.

 

3. Pukul 1130 seluruh korban selamat d evakuasi menggunakan speed nato dr pulau sedua menuju posal sedanau.

 

4. Pukul 1230 seluruh korban tiba d posal sedanau.

 

Total orang hilang 5 orang, meninggal 2 orang. Sisa korban hilang masih dalam pencarian.