Meriahnya Turnamen Volly di Desa Persiapan Cempaka Kampung Malar

Diterbitkan oleh Ipan pada Rabu, 22 Januari 2025 15:26 WIB dengan kategori Suara Mahasiswa dan sudah 94 kali ditampilkan

Yoga

Mahasiswa STISIP Bunda Tanah Melayu

Prodi : Ilmu Pemerintahan

 

Hai semuanya! Ada kabar seru nih dari kampung Malar Kabupaten lingga, Tepat nya 20 Januari 2025 kemarin, 
Pada malam itu adalah malam final turnamen bola volly di kampung malar.

Kampung malar menggelar turnamen bola volly besar2an pada tanggal 20 Desember 2024 
Dengan menengadakan turnamen ini antusias masyarakat dan warga sekitar menjadi sorotan 
Karena mereka sangat antusias dalam melihat langsung turnamen yang di adakan kampung malar
Tidak sedikit nya para masyarakat dan warga daerah kabupaten lingga datang berbondong-bondong untuk melihat langsung turnamen yang di adakan kampung malar itu.


Dan pada malam puncak atau finall nya team yang berhasil meraih juara 1 itu ialah team MEPAR
Nah yang menarik di sini ialah 
Team mepar ini berhadapan langsung dengan team tunas lingga,
Seperti yang kita tahu team tunas ialah team asuhan Muri atau yang sering di panggil Anjang muri
Tema yang berlaga pada 20 Januari 2025 itu adalah team terkuat di daerah kabupaten lingga
Pada kesempatan tersebut mepet kembali mengebon pemain luar 
Di antara nya ada Tono,Herwanto,gagak,
Seperti yang kita tahu Herwanto adalah pemain dari Batam tektona 
Dengan jangkauan spike yang tinggi 
Berhasil membuat antusias warga berdatangan untuk melihat nya bermain.
Juara dua di isi oleh team kuata asuhan anjang muri
Dengan anak didik nya yang sangat gemilang